Beranda » single terbaru

Black Pumpkins Rilis “Shining”, Lagu Heavy Metal Sarat Harapan dan Kebebasan

Lanskap, Jakarta – Grup band heavy metal asal Jakarta, Black Pumpkins, resmi merilis single terbaru berjudul “Shining”. Peluncuran lagu ini digelar di Grand Manhattan, Hotel Borobudur, Jakarta, pada Kamis, 27 November 2025, dan dihadiri rekan-rekan musisi serta para pecinta musik heavy metal Tanah Air. Band yang berdiri sejak 2018 ini mulai dikenal luas berkat aksi…

Black Pumpkins Rilis “Shining”, Lagu Heavy Metal Sarat Harapan dan Kebebasan