Beranda » industri perhotelan

Aero Astra Akademia Perluas Jejaring Industri lewat MoU dengan Swissbellinn Cikande

Lanskap – Swissbellinn Modern Cikande Banten menyambut baik penempatan siswa magang kerja Aero Astra Akademia Lampung sebagai bagian dari penguatan pendidikan vokasi berbasis industri. Hotel yang berada di kawasan kompleks industri Modern Cikande, Banten ini melayani segmen tamu korporasi dari berbagai perusahaan dan aktivitas bisnis di sekitarnya, termasuk kebutuhan rapat dan perjalanan kerja. Dalam pendidikan…

Aero Astra Akademia Perluas Jejaring Industri lewat MoU dengan Swissbellinn Cikande

Dukung Pendidikan Vokasi, Swissbellexpress Cilegon Teken Ulang MoU dengan Aero Astra Akademia

Lanskap – Program magang kerja menjadi salah satu tahapan krusial dalam pendidikan vokasi, terutama untuk membentuk kompetensi kerja yang sesuai dengan standar industri perhotelan. Komitmen inilah yang terus dijaga oleh Aero Astra Akademia melalui kerja sama berkelanjutan dengan berbagai hotel berbintang internasional. Salah satu bentuk apresiasi datang dari Swissbellexpress Cilegon, yang menyambut baik kerja sama…

Dukung Pendidikan Vokasi, Swissbellexpress Cilegon Teken Ulang MoU dengan Aero Astra Akademia

Diakui Industri, Aero Astra Akademia Dapat Apresiasi dari Mercure Karawang

Lanskap, Karawang – Aero Astra Akademia Lampung menerima Sertifikat Apresiasi dari Mercure Hotel Karawang, hotel bintang empat jaringan Accor Group Prancis, pada Jumat, 15 Januari 2026. Penghargaan tersebut menjadi bentuk pengakuan atas kerja sama dan kontribusi Aero Astra Akademia dalam mendukung kebutuhan sumber daya manusia di industri perhotelan. Sertifikat Apresiasi diserahkan oleh Djati Asmara Wijaya,…

Diakui Industri, Aero Astra Akademia Dapat Apresiasi dari Mercure Karawang

Ibis Trans Studio Bandung Sambut Siswa Magang Aero Astra Akademia Lampung Lewat Kerja Sama Strategis

Lanskap, Bandung – Industri perhotelan kembali menunjukkan dukungannya terhadap dunia pendidikan vokasi. Hotel Ibis Trans Studio Bandung resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Aero Astra Akademia Lampung sebagai bentuk komitmen dalam pengembangan sumber daya manusia di bidang hospitality. General Manager Ibis Trans Studio Bandung, Hilman Syah, menyampaikan optimisme dan sambutan positif terhadap program magang kerja…

Ibis Trans Studio Bandung Sambut Siswa Magang Aero Astra Akademia Lampung Lewat Kerja Sama Strategis

Sindikasi Media Network Jajaki Kolaborasi Strategis dengan PT Archipelago International

Lanskap, Jakarta — Sindikasi Media Network (SMN) menggelar pertemuan resmi dengan PT Archipelago International di kantor pusat Archipelago International, Wisma Staco, Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (21/1). Pertemuan ini menjadi langkah awal penjajakan kerja sama strategis antara organisasi media dengan salah satu grup perhotelan terbesar di Indonesia. Dalam kesempatan tersebut, Sindikasi Media Network memperkenalkan diri sebagai…

Sindikasi Media Network Jajaki Kolaborasi Strategis dengan PT Archipelago International

Pollux Luncurkan The Vertical Oasis, Hotel Net-Zero Carbon Berbasis AI

Lanskap, Jakarta – PT Pollux Hotels Group Tbk (POLI) bergerak cepat merealisasikan dana hasil penerbitan Obligasi Berkelanjutan Perdana yang dijamin penuh oleh CGIF dan ADB. Perusahaan ini resmi mengumumkan proyek flagship terbarunya bertajuk “The Vertical Oasis”, sebuah hotel berkonsep Net-Zero Carbon pertama di Indonesia yang operasionalnya dikendalikan penuh oleh Artificial Intelligence (AI). Proyek ini menjadi…

Pollux Luncurkan The Vertical Oasis, Hotel Net-Zero Carbon Berbasis AI

Vasaka Hotel Jakarta Rayakan 10 Tahun dengan A Decade of Excellence

Lanskap, Jakarta – Vasaka Hotel Jakarta (VHJ) merayakan tonggak penting dalam perjalanannya dengan menggelar 10th Year Anniversary Celebration pada 8 Januari 2025. Mengusung tema “A Decade of Excellence”, perayaan ini menjadi momentum refleksi atas sepuluh tahun dedikasi, inovasi, dan komitmen dalam menghadirkan layanan perhotelan berkualitas, sekaligus menandai langkah menuju visi yang lebih besar di masa…

Vasaka Hotel Jakarta Rayakan 10 Tahun dengan A Decade of Excellence