Beranda » Candi Prambanan

Prambanan Shiva Festival Digelar Perdana, Candi Prambanan Jadi Ruang Spiritual Hidup

Lanskap  – Wakil Menteri Pariwisata (Wamenpar) Ni Luh Enik Ermawati atau Ni Luh Puspa berharap Prambanan Shiva Festival mampu memperkuat posisi Candi Prambanan sebagai salah satu destinasi wisata religi unggulan di Daerah Istimewa Yogyakarta. Festival ini untuk pertama kalinya digelar di kawasan Candi Prambanan, Sleman, dan resmi dibuka pada Sabtu (17/1/2026). Dalam sambutannya, Ni Luh…

Prambanan Shiva Festival Digelar Perdana, Candi Prambanan Jadi Ruang Spiritual Hidup