Valentine Dinner Romantis di Hotel Ciputra Jakarta 2026 | Silkroad Special
Lanskap, Jakarta – Valentine selalu punya cara sendiri untuk membuat momen terasa lebih hangat. Bagi pasangan yang ingin merayakan Hari Kasih Sayang dengan cara berbeda, Hotel Ciputra Jakarta menghadirkan pengalaman romantis lewat Silkroad Special Valentine’s Dinner. Pada 14 Februari 2026, The Gallery Restaurant akan berubah menjadi ruang penuh keintiman, di mana aroma hidangan lezat, pencahayaan…
