Beranda » Techno » Halaman 2

Segera Hadir di Indonesia! Ini Sejumlah Fitur HUAWEI FreeClip 2 dan Harganya

Lanskap, Jakarta – Dalam ritme hidup yang semakin dinamis, kebutuhan akan perangkat audio tak lagi sebatas soal kualitas suara. Kenyamanan, fleksibilitas, dan kesadaran terhadap lingkungan sekitar kini menjadi bagian dari pengalaman mendengarkan. Di titik inilah perangkat open-ear true wireless stereo (TWS) menemukan relevansinya. Menjawab kebutuhan tersebut, Huawei menghadirkan HUAWEI FreeClip 2 di Indonesia. Perangkat ini…

Lenovo Perkuat Penerapan AI Enterprise lewat Agentic AI dan Lenovo xIQ

Lanskap, Jakarta- Lenovo memperkuat komitmennya dalam mendorong adopsi kecerdasan buatan di tingkat enterprise melalui peluncuran Lenovo Agentic AI dan Lenovo xIQ. Kedua solusi ini menjadi pengembangan terbaru dari Lenovo Hybrid AI Advantage™, yang dirancang untuk mendukung implementasi dan pengelolaan AI sepanjang siklus hidup dalam skala besar. Lenovo Agentic AI hadir untuk membantu perusahaan membangun, menerapkan,…

Lenovo Agentic AI

Acer Perkenalkan Laptop Gaming Predator dan Nitro Terbaru dengan Intel Core Ultra Series 3

Lanskap, Jakarta – Acer resmi memperkenalkan lini laptop gaming terbaru dari keluarga Predator dan Nitro yang ditenagai prosesor Intel® Core™ Ultra Series 3 serta GPU NVIDIA® GeForce RTX™ 50 Series Laptop. Jajaran perangkat ini dirancang untuk menghadirkan performa tinggi, grafis generasi terbaru, serta dukungan kecerdasan buatan (AI) untuk pengalaman gaming dan produktivitas yang lebih optimal….

Acer Perkenalkan Laptop Gaming Predator dan Nitro Terbaru dengan Intel Core Ultra Series 3

ASUS Perkenalkan Inovasi AI Menyeluruh Lewat “Always Incredible” Jelang CES 2026

Lanskap, Jakarta – ASUS resmi memperkenalkan inovasi kecerdasan buatan (AI) generasi terbaru melalui peluncuran virtual bertajuk Always Incredible, menjelang ajang teknologi global Consumer Electronics Show (CES) 2026. Inisiatif ini menandai komitmen ASUS dalam menghadirkan solusi AI menyeluruh yang dirancang untuk meningkatkan produktivitas kerja, mendukung kreativitas, serta menyempurnakan aktivitas sehari-hari. Peluncuran tersebut berlandaskan visi Ubiquitous AI….

ASUS Perkenalkan Inovasi AI Menyeluruh Lewat “Always Incredible” Jelang CES 2026