Beranda » Otomotif

Geely Resmikan Tiga Diler Sekaligus di Awal Tahun, Tandai Kehadiran Perdana di Pulau Bali

Lanskap, Denpasar – Geely Auto Indonesia memulai tahun 2026 dengan langkah ekspansif melalui peresmian diler pertamanya di Denpasar. Bersama Maju Mandala Group, dua diler baru juga resmi dibuka di Bandung dan Jakarta Pusat. Langkah ini menjadi bagian dari strategi memperkuat kehadiran Geely di pasar Indonesia serta memperluas akses masyarakat terhadap kendaraan elektrifikasi berteknologi modern dan…

Geely Resmikan Tiga Diler Sekaligus di Awal Tahun, Tandai Kehadiran Perdana di Pulau Bali

Yamaha Fazzio Hybrid Tampil Lebih Crazee di 2026 dengan Warna dan Grafis Baru

Lanskap, Jakarta – Mengawali tahun 2026, Yamaha Indonesia kembali memperkuat komitmennya dalam menghadirkan inovasi sepeda motor yang selaras dengan karakter generasi masa kini. Melalui penyegaran warna dan desain grafis terbaru, Yamaha Fazzio Hybrid kini tampil semakin ekspresif, stylish, dan relevan dengan gaya hidup anak muda yang aktif, kreatif, serta gemar mengekspresikan diri. Mengusung filosofi “White…

Yamaha Fazzio Hybrid 2026

DUNLOP Luncurkan Blue Response TG, Ban Smart Premium untuk Semua Jenis Mobil

Lanskap, Jakarta  – DUNLOP secara resmi memperkenalkan Blue Response TG, ban generasi terbaru yang diposisikan sebagai ban smart premium dengan tagline “Smart Choice, Smart Premium.” Melalui peluncuran ini, DUNLOP menegaskan komitmennya menghadirkan teknologi dan performa ban premium melalui pilihan yang cerdas, relevan, dan bernilai, untuk berbagai jenis kendaraan, mulai dari mobil konvensional hingga kendaraan listrik….

DUNLOP Luncurkan Blue Response TG, Ban Smart Premium untuk Semua Jenis Mobil

Geely EX2 Hadir di Indonesia, SUV Listrik Urban dengan Driving Experience Adaptif

Lanskap, Jakarta — Geely Auto Indonesia resmi menghadirkan Geely EX2 ke pasar otomotif nasional. Crossover SUV listrik yang menjadi kendaraan terlaris nomor satu di Tiongkok ini kini hadir dengan penyesuaian khusus untuk kondisi jalan dan gaya berkendara masyarakat Indonesia. Pengumuman harga resmi dilakukan pada 20 Januari 2026 di SPIKE Airdome PIK2. Geely EX2 menyasar pengguna…

Geely EX2 Hadir di Indonesia, SUV Listrik Urban dengan Driving Experience Adaptif

Citroën Indonesia Ukir Prestasi Aftersales di Forum Stellantis Asia Pasifik

Lanskap – PT Indomobil National Distributor (IND), selaku Agen Pemegang Merek (APM) Citroën di Indonesia, kembali menorehkan prestasi di tingkat regional dengan meraih “2025 Aftersales CX Transformation Award”. Penghargaan ini diterima dalam ajang Stellantis AGD Service Excellence Workshop & Gala Dinner 2026 yang digelar pada 19–20 Januari 2026 di Hoi An, Vietnam. Penghargaan tersebut menjadi…

Citroën Indonesia Ukir Prestasi Aftersales di Forum Stellantis Asia Pasifik

Ducati MX Team Indonesia Resmi Dikukuhkan, Siap Berlaga di Level Nasional dan Internasional

Lanskap, Jakarta – Ducati Indonesia secara resmi mengukuhkan Ducati MX Team Indonesia dalam sebuah acara inaugurasi yang digelar di Jakarta. Pembentukan tim ini menjadi tonggak penting bagi Ducati di Tanah Air, sekaligus menandai hadirnya tim motocross Ducati pertama di Indonesia yang siap berkompetisi di ajang nasional hingga internasional. Ducati MX Team Indonesia dipimpin oleh Jimmy…

Ducati MX Team Indonesia Resmi Dikukuhkan, Siap Berlaga di Level Nasional dan Internasional

Jeep Dukung Komunitas: JKONE Owners Club Indonesia Resmi Mengaspal

Lanskap, Jakarta – PT Indomobil National Distributor, Agen Pemegang Merek (APM) Jeep di Indonesia, mendukung penyelenggaraan Inaugurasi JKONE Owners Club Indonesia, komunitas pemilik Jeep Wrangler dan Jeep Gladiator yang berada di bawah naungan Indonesia Off-Road Federation (IOF). Inaugurasi yang berlangsung pada Jumat, 16 Januari 2026, di Ballroom EL Hotel Bandung, menjadi penanda resmi terbentuknya JKONE…

Jeep Dukung Komunitas: JKONE Owners Club Indonesia Resmi Mengaspal

Bukan Sekadar Mewah, GAC M8 Dinobatkan sebagai MPV Tiongkok dengan Nilai Jual Kembali Tertinggi

Lanskap, Jakarta – GAC Group kembali mencatat pencapaian penting di segmen MPV premium. GAC M8 resmi dinobatkan sebagai MPV merek Tiongkok dengan nilai jual kembali (resale value) tertinggi berdasarkan December 2025 China Automobile Retention Rate Report yang dirilis China Automobile Dealers Association bersama JingZhen Valuation. Dalam laporan tersebut, GAC M8 membukukan tingkat retensi nilai tiga…

Bukan Sekadar Mewah, GAC M8 Dinobatkan sebagai MPV Tiongkok dengan Nilai Jual Kembali Tertinggi