Lanskap

Beranda » Arsip untuk Lanskap » Halaman 23

Ketika Mobil Putih Datang Pagi Hari, Anak-Anak Gumelar Tahu: Hari Ini Mereka Tidak Lapar

Lanskap, Banda Aceh – Kabut pagi masih menggantung rendah di Kecamatan Gumelar, Banyumas, Jawa Tengah, ketika suara sepatu kecil beradu dengan lantai semen sekolah dasar. Anak-anak datang satu per satu, sebagian dengan wajah mengantuk dan perut yang belum tentu terisi. Namun pagi itu berbeda. Sebuah mobil boks putih berhenti di depan gerbang sekolah. Beberapa anak…

Ketika Mobil Putih Datang Pagi Hari, Anak-Anak Gumelar Tahu: Hari Ini Mereka Tidak Lapar

Manfaat Minum Madu dengan Air Hangat: Dukungan Alami untuk Imun, Energi, dan Kesehatan Pencernaan

Lanskap, Jakarta  – Manfaat minum madu dengan air hangat kerap menjadi topik kesehatan yang banyak dicari karena dinilai sederhana, alami, dan mudah diterapkan dalam rutinitas harian. Kombinasi ini bukan hanya memberikan rasa hangat dan nyaman, tetapi juga berpotensi mendukung berbagai fungsi tubuh, mulai dari sistem imun hingga pemulihan energi. Madu dikenal sebagai bahan alami yang…

Manfaat Minum Madu dengan Air Hangat: Dukungan Alami untuk Imun, Energi, dan Kesehatan Pencernaan

Kemenpora Dorong Dana Pensiun Atlet: Stigma Atlet Tidak Punya Masa Depan Harus Dipatahkan

Lanskap, Jakarta – Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI tengah mengambil langkah serius untuk menghapus stigma lama bahwa menjadi atlet tidak menjanjikan kesejahteraan di masa depan. Selain pemberian bonus bagi atlet berprestasi, Kemenpora kini mulai menggodok formula dana pensiun khusus atlet sebagai bentuk perlindungan jangka panjang. Menteri Pemuda dan Olahraga Erick Thohir menegaskan bahwa anggapan…

Kemenpora Dorong Dana Pensiun Atlet, Erick Thohir: Stigma Atlet Tidak Punya Masa Depan Harus Dipatahkan

Perbedaan Vegan dan Vegetarian: Mana Lebih Sehat untuk Tubuh?

Lanskap, Jakarta – Gaya hidup berbasis nabati makin populer, tapi masih banyak yang bingung membedakan vegan dan vegetarian. Keduanya sama-sama tidak mengonsumsi daging, namun punya aturan dan dampak kesehatan yang berbeda. Vegetarian adalah pola makan tanpa daging merah, ayam, dan ikan. Namun, sebagian vegetarian masih mengonsumsi produk hewani seperti telur, susu, atau keju. Jenis yang…

Perbedaan Vegan dan Vegetarian: Mana Lebih Sehat untuk Tubuh?

Jadwal Persib Bandung vs Persija Jakarta: Live Streaming, Siaran Langsung TV dan Kick Off

Lanskap, Jakarta – Laga klasik Persib Bandung kontra Persija Jakarta kembali tersaji pada pekan ke-17 Super League 2025/2026. Duel sarat gengsi ini dijadwalkan berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu, 11 Januari 2026. Pertandingan Persib vs Persija akan disiarkan langsung oleh Indosiar dan layanan streaming Vidio mulai pukul 15.30 WIB. Duel ini…

Penjualan Kopi di E-Commerce Melonjak 120% Sepanjang 2025, Kemasan Karton Jadi Penentu

Lanskap, Jakarta – Tren konsumsi kopi di Indonesia menunjukkan lonjakan signifikan di ranah digital. Sepanjang Januari hingga November 2025, kategori kopi menjadi salah satu yang paling bersinar di e-commerce dengan pertumbuhan penjualan mencapai 120 persen secara tahunan (YoY). Data Compas Market Insight Dashboard mencatat nilai penjualan kopi meningkat drastis dari Rp1,1 triliun pada tahun sebelumnya…

Penjualan Kopi di E-Commerce Melonjak 120% Sepanjang 2025, Kemasan Karton Jadi Penentu

HUAWEI FreeClip 2 Resmi Hadir di Indonesia, TWS Open-Ear Ringan dengan Desain Airy C-Bridge

Lanskap, Jakarta – Perangkat open-ear true wireless stereo (TWS) semakin diminati karena memungkinkan pengguna tetap terhubung dengan lingkungan sekitar saat beraktivitas. Menjawab kebutuhan tersebut, Huawei resmi menghadirkan HUAWEI FreeClip 2 di Indonesia. Perangkat ini akan tersedia mulai 15 Januari 2026, membawa desain airy C-Bridge yang lebih ringan dan nyaman untuk pemakaian sepanjang hari. Kehadiran HUAWEI…

Melanjutkan Kesuksesan Generasi Pertama, HUAWEI FreeClip 2 Hadir dengan Desain Airy C-Bridge yang Lebih Ringan dan Nyaman V